Wedding Invitation

Gita & Andita

Wedding Invitation

Gita
&
Andita

The Wedding of

Gita & Andita

13.08.2023

Mempelai

Dengan undangan ini, Kami bermaksud mengundang bapak/ibu untuk hadir dalam acara pernikahan kami:
Anggita Prameswari

Putri dari Bapak Missiran dan
Ibu Herna Ningsih

@anggita_prameswari

&

Andita Yudistira

Putra dari Bapak Sutarto dan
Ibu Diyem

@andita.yudistira

Hari Bahagia Kami

0

Hari

0

Jam

0

Menit

0

Detik
Waktu &
Tempat
Akad Nikah
Minggu, 13 Agustus 2023
Pukul 10:00 WIB - Selesai
Lokasi: Kediaman Mempelai Wanita
Dusun 1 Rt 000 RW 000 Desa Sumber Jaya Kecamatan Sumber Harta Kabupaten Musi Rawas Provinsi Sumatera Selatan
Resepsi
Minggu, 13 Agustus 2023
Pukul 12:00 WIB - Selesai
Lokasi: Kediaman Mempelai Wanita
Dusun 1 Rt 000 RW 000 Desa Sumber Jaya Kecamatan Sumber Harta Kabupaten Musi Rawas Provinsi Sumatera Selatan

Protokol Kesehatan

Mencuci Tangan
Memakai Masker
Menjaga Jarak
Memakai Hand Sanitizer

Our Moment

Kisah Perjalanan Kami

04-07-2021
Pertama kali bertemu di UGD Saat Anggita jadi perbantuan bidan ponek dan Andita perawat UGD
02-07-2022
Pertama kali Andita berani mengajak Anggita untuk nonton bioskop
13-08-2022
Pertama kali Andita mengajak Anggita ke Dieng Wonosobo untuk merayakan ulang tahun Anggita sekaligus melamarnya
07-11-2022
Pertama kali Andita datang ke tanah Sumatera untuk melamar Anggita secara resmi di rumah kedua orangtuanya
Perjalanan ini kami maksud kan untuk saling mengenal satu sama lain dan akhirnya kami berdua memantapkan hati untuk menuju menunaikan ibadah terlama sepanjang hidup kami

Amplop Digital

Bagi Keluarga, Sahabat serta Kerabat yang ingin mengirimkan hadiah, silahkan mengirimkannya melalui:

0798995268

A.N Anggita Prameswari

Ucapan &
Harapan

Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/ Ibu/ Saudara/i berkenan hadir untuk memberikan do'a restu kepada kedua mempelai.
Wishing you a lifetime of happiness together and a love that grows stronger with each passing day.
Congratulation! 🫶
11 Agustus 2023
Dewi o
Selamat menempuh hidup baru mbak gita dan mas andita semoga menjadi keluarga sakinnah, mawaddah, dan warrohmah aminn🙏
13 Agustus 2023
BERBIEEEE ❤
Selamat menikaaaahhh gituuulll,,akhirnyaaaaa bisa sampai di titik menikah 😍 semoga segala kebahagiaan dan keberkahan melimpahi keluarga kecilmu,, semoga segera hadir peri kecil yg akan menambah bahagia ❤❤❤
9 Agustus 2023
UMEK DAN BIAN THE GANK OF LASVEGAS 🖤🍻
Selamat menikah mabest in da world gitaaaak dan mas anditaaaa. Iloveyouso ♥️♥️♥️
Akhirnyaaaaa sesuai perkataan, semua bakalan indah kalo ada satu yang pecah telor, untuk semua hal 🥹😭♥️♥️
7 Agustus 2023
Ikha
Mas dita gita selamat ya perjalanan yg sungguh sangat tidak diduga dan suratan takdir allah .. mas dita akhirnya menemukan pencair penguasa hatinya yeee gita kaulah pemenangnya ..
Sekali lagi selamat ya semoga bahagia sampai akhir hayat samapi maut memisahkan selamat2 ...
6 Agustus 2023
Tutik
Tidak ada pernikahan yang sempurna di dunia ini, tapi semoga kalian bisa saling menerima dan melengkapi satu sama lain hingga maut memisahkan.
6 Agustus 2023
Powered by